Atasi Insomnia dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
Jumat, 28 Juni 2024 – 08:47 WIB

Pisang. Foto : Ricardo/JPNN.com
4. Sayuran hijau
Bayam, kangkung, atau sayuran hijau lainnya mengandung magnesium yang sehat serta kalsium, yang bisa membantu meningkatkan melatonin dan menjaga ritme sirkadian tetap pada jalur.
5. Ikan
Ikan, seperti ikan cod, tuna, dan halibut (bahkan krustasea seperti udang) tinggi di triptofan.
Semua makanan laut ini memiliki kadar yang lebih tinggi, terlebih lagi salmon, mackerel, dan ikan berlemak lainnya bisa menambahkan magnesium asam dan asam lemak omega-3.
Namun konsumsi ikan harus dengan porsi yang cukup, jangan berlebihan. Sebab bisa menganggu sistem kesehatan.(genpi/jpnn)
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang bisa membantu mengatasi insomnia dengan cepat dan salah satunya ialah ikan.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Redakan Flu dengan Mengonsumsi 3 Makanan Ini
- 8 Makanan Pemicu Asam Urat
- Asam Lambung Naik, Redakan dengan Mengonsumsi 3 Makanan Lezat Ini
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- 4 Makanan yang Berbahaya untuk Penderita Diabetes
- Cegah Serangan Ambeien dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini