Atasi Insomnia, Ini 7 Manfaat Kesehatan Bunga Sedap Malam
Jumat, 16 Oktober 2020 – 12:17 WIB
jpnn.com, JAKARTA - BUNGA sedap malam merupakan salah satu jenis bunga yang berasal dari tumbuhan dengan nama yang sama, yaitu tumbuhan sedap malam.
Bunga sedap malam memiliki bau yang harum dan juga bisa membantu atasi beberapa masalah kesehatan.
Berikut beberapa manfaat kesehatan dari bunga sedap malam, seperti dilansir laman Genpi.co, Jumat.
Baca Juga:
1. Sebagai campuran pada makanan
Bunga sedap malam bisa dimanfaatkan sebagai campuran makanan.
Biasanya bunga ini dicampur dengan sup agar terasa lebih nikmat, gurih, dan wangi.
2. Relaksasi dan ketenangan
Bunga sedap malam juga bisa menimbulkan efek relaksasi dan menenangkan.
Bunga sedap malam tidak hanya memiliki bau yang harum tetapi juga mengandung beberapa manfaat kesehatan untuk tubuh.
BERITA TERKAIT
- Jaga Kesehatan Mata dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- 7 Makanan Ini Musuh Besar Penderita Diabetes
- 7 Makanan Pemicu Sembelit
- The Greatest AdvenTARO World Jadi Magnet Baru Pekan Raya Jawa Timur 2024
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Yosi Project Pop dan Mira Lesmana Rutin Pemeriksaan Kesehatan di Usia Tua