Atasi Radang Tenggorokan dengan Mengonsumsi 5 Obat Ini
jpnn.com, JAKARTA - SAAT daya tahan tubuh menurun, Anda rentan terserang berbagai penyakit. Salah satunya adalah radang tenggorokan.
Radang tenggorokan terjadi akibat serangan virus atau bakteri.
Radang tenggorokan bisa mengakibatkan Anda susah menelan berbagai makanan dan minuman.
Untuk megatasi radang tenggorokan, ada beberapa obat yang dijual bebas tanpa harus resep dokter, tetapi ada pula yang memerlukan resep.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Permen Pelega Tenggorokan (lozenges)
Salah satu obat pereda radang tenggorokan yang umum dikonsumsi, yakni permen Lozenges.
Permen pelega tenggorokan ini dijual bebas di apotek dan supermarket yang ampuh mengurangi rasa sakit akibat radang.
Kebanyakan permen pelega tenggorokan mengandung ekstrak mentol, peppermint, atau eucalyptus.
Ada beberapa obat yang bebas dijual di apotek yang ampuh mengatasi radang tenggorokan dengan cepat dan salah satunya adalah antihistamin.
- Redakan Gusi Bengkak dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Polisi Bongkar Pabrik Obat Keras Ilegal di Tasikmalaya, Omzet Miliaran Rupiah
- 3 Jenis Obat yang Aman Dikonsumsi Penderita Asma
- Tips Menggunakan Aplikasi Pengingat Minum Obat untuk Pasien Penyakit Kronis
- Asam Urat Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Obat Ini
- Ini Peran Strategis PAFI dalam Pengawasan Distribusi Obat Medis