Atasi Rasa Lelah dengan Mengonsumsi 5 Makanan dan Minuman Ini
jpnn.com, JAKARTA - AKTIVITAS yang padat bisa membuat tubuh Anda terasa lelah, lemas dan capek.
Terkadang, rasa lelah bisa Anda rasakan secara tiba-tiba. Jika Anda mengalami hal ini, bikan berarti kamu akan sakit.
Ternyata, salah satu yang memengaruhi tubuh terasa capek dan lelah bisa disebabkan karena asupan gizi dan nutrisi kamu tidak terpenuhi dengan baik.
Ada beberapa makanan dan minuman yang bisa membantu mengatasi masalah Anda ini.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Mangga
Mangga merupakan salah satu buah yang sangat populer di masyarakat Indonesia.
Rasanya yang enak membuat buah mangga banyak digemari. Buah mangga banyak mengandung vitamin, mineral dan antioksidan yang dibutuhkan oleh tubuh. Minum satu gelas jus mangga saat tubuh kamu merasa lelah.
2. Ginseng
Manfaat ginseng memang sangat luar biasa. Kandungan antioksidan dalam ginseng membantu tubuh untuk tetap fit dan kuat, sehingga terhindar dari lelah.
Ada beberapa makanan dan minuman yang bisa membantu mengatasi rasa lelah tubuh Anda dan salah satunya adalah buah mangga.
- 7 Makanan Ini Musuh Besar Penderita Diabetes
- 7 Makanan Pemicu Sembelit
- The Greatest AdvenTARO World Jadi Magnet Baru Pekan Raya Jawa Timur 2024
- 8 Khasiat Rutin Minum Jus Mangga, Wanita Pasti Suka
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh dengan Mengonsumsi 7 Minuman Ini
- Kolesterol Tinggi Bakalan Ambyar dengan Rutin Mengonsumsi 5 Makanan Ini