Atasi Resistensi Antimikroba, Kemenkes Dorong Strategi One Health

Atasi Resistensi Antimikroba, Kemenkes Dorong Strategi One Health
Ilustrasi antimikroba. Foto: Ricardo/JPNN.com

"Saat ini ada 20 rumah sakit yang terpilih untuk melakukan surveilans antimikroba yang terdiri dari rumah sakit umum pemerintah pusat dan RSUD," ujar dia.

Kemudian, dilakukan juga upaya pengurangan infeksi melalui sanitasi hygiene, optimalisasi pengawasan dan penerapan sanksi jika peredaran dan penggunaan antimikroba tidak sesuai standar, serta peningkatan investasi melalui penemuan obat, metode diagnostic, dan vaksin baru. (mcr9/jpnn)



Video Terpopuler Hari ini:

Kementerian Kesehatan mendorong strategi One Health sehingga kompleksitas pengendalian kejadian resistensi antimikroba bisa diatasi.


Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Dea Hardianingsih

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News