Atasi Stunting dengan Meningkatkan Gizi, Program Prabowo-Gibran Sangat Tepat
Kamis, 30 November 2023 – 15:45 WIB

Ilustrasi-Pasangan Calon Presiden - Calon Wakil Presiden untuk Pemilu 2024 Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka berkomitmen meningkatkan Kesejahteraan guru. Foto: Ricardo/jpnn.com
Makan siang gratis juga diberikan untuk murid di pesantren sebanyak 4,3 juta orang dan juga untuk ibu hamil 4,4 juta orang.
Prabowo juga menjelaskan mengenai sebuah eksperimen yang dia lihat. Eksperimen tersebut terjadi di sebuah sekolah, di mana daya tangkap para siswa meningkat ketika diberikan telur gratis untuk makan siang selama dua hari setiap minggu.
Hasilnya, berdasarkan eksperimen tersebut, murid-murid mengalami peningkatan nilai sekolah setelah pemberian telur gratis tersebut. (dil/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pasangan calon nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menjadikan penanganan stunting sebagai program unggulan mereka
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Gubernur Sumsel Bersama Kepala BKKBN Salurkan MBG untuk Ibu Hamil di Palembang
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas
- Si Melon PIK2 Bantu Warga Teluknaga Melawan Stunting
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol
- Dinsos P3AP2KB Kabupaten Kudus Andalkan DMS Cazbox by Metranet untuk Atasi Stunting