Atasi Stunting, Indonesia Bakal Perbanyak Varietas Padi Bernutrisi
Rabu, 31 Agustus 2022 – 20:01 WIB

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) mendorong peningkatan kualitas varietas benih padi unggul. Ilustrasi Foto: Humas Kementan
“Itu semua beras-beras sehat,” kata Fajar.
Pada pertengahan Juni 2022, para petani di Bulak Nglegi, Kapanewon Patuk, Yogyakarta, telah berhasil melakukan panen beras bernutrisi Inpari Nutri Zinc sebanyak 6,3 ton per hektare gabah kering giling (GKG).
Beras varietas ini mengandung zinc sebesar 34,5%, lebih tinggi dari varietas non-nutrisi yang kandungan zinc-nya hanya 20 persen. (flo/jpnn)
Varietas padi bernutrisi akan diperbanyak guna mengatasi stunting yang masih tinggi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gubernur Sumsel Bersama Kepala BKKBN Salurkan MBG untuk Ibu Hamil di Palembang
- Si Melon PIK2 Bantu Warga Teluknaga Melawan Stunting
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol
- Dinsos P3AP2KB Kabupaten Kudus Andalkan DMS Cazbox by Metranet untuk Atasi Stunting
- Zakat dan Harapan bagi Generasi Bebas Stunting
- Program MBG di Bogor Dimulai, Upaya Baru Tekan Stunting