Atikoh Serap Aspirasi soal Bahan Pokok hingga BPJS Ketenagakerjaan di Pasar Bersehati
Rabu, 17 Januari 2024 – 13:24 WIB
Selain itu, ada pedagang juga menanyakan apakah ada rencana Ganjar-Mahfud menggratiskan BPJS Ketenagakerjaan untuk pedagang.
"Itu akan dilihat juga. Kalau orang kaya enggak mungkin digratiskan, kan? Karena akan membenani pemerintah. Yang digratiskan itu benar-benar orang yang berhak dan tidak mampu," kata Atikoh. (tan/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Istri Ganjar Pranowo, Siti Atikoh menanyakan kepada pedagang bagaimana stok dan harga jual minyak.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Pedagang Pasar Baru Gresik Yakin Pilih Khofifah-Emil: Pemimpin yang Terbukti Merakyat
- Aksi Polwan Borong Nasi Bungkus Pedagang dan Bagikan ke Masyarakat di Rohul, Lihat
- Nilawati Dianiaya Rekan Sesama Pedagang yang Tak Terima Ditegur, Begini Kejadiannya
- Dukungan Besar Pedagang Pasar Wadung Asri Sidoarjo Memperkuat Peluang Kemenangan Khofifah