Atlet Angkat Besi Yuni dan Sarah Diguyur Bonus
Jumat, 27 Juni 2014 – 22:03 WIB

Atlet Angkat Besi Yuni dan Sarah Diguyur Bonus
Sementara itu, manajer pelatnas angkat besi Dirdja Wihardja mengatakan hasil kemarin cukup melegakan pihaknya. Selain Eko Yuli Irawan (63 kilogram) dan Triyatno (69 kilogram) yang jadi sandaran medali di Asian Games, Yuni menunjukkan potensinya.
“Kita nantinya bisa bersaing dengan Tiongkok, India, dan Jepang di Asian Games. Yang penting sekarang adalah apresiasi pemerintah kepada para atlet dan cabor. Jangan tunda-tunda hak dan uang saku,” jelas Dirdja. (dra/mas)
JAKARTA – Komite Olimpiade Indonesia (KOI) memberikan apresiasi kepada dua lifter muda berprestasi dan pelatihnya. Kemarin (27/6) di Kantor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah