Atlet Batam Archery Center Kembali Raih 2 Medali
Sabtu, 27 Mei 2017 – 03:30 WIB
Tak lupa, Dede juga memberikan semangat dan dukungan kepada Farhan yang gagal berprestasi kali ini. "Untuk Farhan jangan putus asa dan tetap semangat berlatih," ucapnya.
Ketua Persatuan Panahan Indonesia (Perpani) Batam ini semakin yakin untuk mengikutsertakan Faiz dalam Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) di Jawa Tengah, September mendatang.
"Kemampuan dan mental Faiz semakin matang di tiap turnamen yang dia ikuti dan saya rasa Faiz sudah siap untuk terjun di Popnas," tutur Dede.
Sementara itu, Faiz juga tak menyangka bisa langsung mendapatkan emas di nomor yang baru diikutinya ini. "Latihan keras selama sebulan yang saya lakukan akhirnya membuahkan hasil sepadan dan saya puas," tutup Faiz. (cr16)
Prestasi kembali ditunjukkan atlet-atlet panahan Batam, Kepri, yang tergabung dalam klub Batam Archery Center (BAC). Baru-baru ini, dua dari tiga
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Menilik Peluang Menang Para Calon Wali Kota Batam Versi Survei Indikator Politik
- PB Perpani dan Djarum Foundation Berkolaborasi Jaring Atlet Panahan Terbaik Indonesia
- Pencinta Kuliner Merapat, Hotel di Batam Ini Hadirkan Dimsum All You Can Eat
- Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
- Polda Riau Buru Wanita Pemasok Pakaian Bekas di Batam dan Sumatra
- Gudang Barang Bekas Ilegal di Batam Digerebek, Polisi Buru Pemasok