Atlet PB Djarum Panen Gelar dari YIMO 2022, Calvin Kennedy Membanggakan!

Aureliia tercatat membawa pulang dua gelar dari nomor ganda campuran dengan berpasangan bersama Melkior Elang Pura Angkasa (PB Champion Jakarta) dan ganda putri dengan Nadin Nashihatul Fathiyah.
Adapun untuk Calvin mengunci dua gelar dari sektor tunggal putra U-15 dan ganda putra bersama Yudha Rendra Wijaya.
Brand Executive YUZU Isotonic Margareta Sianne berharap para peserta dapat memetik pelajaran penting ketika bertanding.
"Kami berharap agar kejuaraan ini dapat menjadi wadah positif untuk para atlet bisa mengembangkan bakat dan kemampuan agar lebih baik lagi ke depannya," ujarnya.
Dia juga berharap para atlet-atlet muda bisa menjadi pahlawan bulu tangkis masa depan sebagai penerus para senior-seniornya berprestasi di level dunia.
Pada turnamen YIMO 2022 juara satu diganjar hadiah uang tunai sebesar Rp 8 juta. Adapun untuk runner up sebesar Rp 4 juta serta peringkat ketiga berhak membawa pulang uang tunai Rp 2 juta.(yuzu/mcr16/jpnn)
Daftar pemenang YUZU Isotonic Magelang Open (YIMO) 2022
Tunggal Putri U-11
Atlet PB Djarum mendominasi YIMO 2022 dengan meraih enam gelar dari 11 kategori yang dipertandingkan. Calvin Kennedy tampil membanggakan.
- Taufik Hidayat Punya Harapan Besar dari Seleknas PBSI 2025
- Mengasah Kemampuan dan Berbagi Pengetahuan Demi Mencetak Pebulu Tangkis Tangguh di Masa Depan
- Atlet-Atlet PB Djarum yang Torehkan Prestasi Sepanjang 2024 Diganjar Penghargaan
- Kejurnas Antarklub PBSI 2024: Djarum dan Jaya Raya Saling Sikut di Semifinal
- Polytron Gubernur Cup 2024: Pertahankan Gelar Juara Umum, PB Djarum Borong 16 Emas
- 11 Atlet Raih Djarum Beasiswa Bulu Tangkis dan Resmi Gabung Klub PB Djarum