Atletico Madrid Terdepak dari Europa League
Jumat, 22 Februari 2013 – 03:18 WIB

Atletico Madrid Terdepak dari Europa League
MOSKOW — Juara bertahan Europa League, Atletico Madrid di luar dugaan harus pulang lebih dulu dari kejuaraan yang dijuarainya tahun lalu. Hasil buruk ini didapat klub asal Spanyol ini setelah kalah agregat 2-1 dari tuan rumah, Rubin Kazan, Kamis (21/2) dini hari WIB.
Sebenarnya dalam laga leg kedua yang berlangsung di Stadion Luzhniki, Moscow ini, Atletico berhasil menang atas tuan rumah Rubin dengan skor 0-1. Satu-satunya gol dicetak Radamel Falcao pada menit ke-84.
Baca Juga:
Sayang kemenangan itu menjadi sia-sia. Pasalnya di laga leg pertama, Atletico kalah 0-2 dari Rubin.
Dengan hasil ini Atletico harus angkat koper lebih dulu dari kejuaraan ini. Sementara Rubin memastikan satu tempat di babak 16 besar.
MOSKOW — Juara bertahan Europa League, Atletico Madrid di luar dugaan harus pulang lebih dulu dari kejuaraan yang dijuarainya tahun lalu. Hasil
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025