ATSI Tolak Penerapan Pajak Ponsel

ATSI Tolak Penerapan Pajak Ponsel
ATSI Tolak Penerapan Pajak Ponsel

Seperti diketahui, pemerintah tengah menggodok kebijakan pengenaan pajak ponsel impor sebesar 20 persen. Awalnya, pajak tersebut akan dikenakan terhadap ponsel yang harganya di atas Rp 5 juta.

Muncul gagasan bahwa tidak hanya ponsel yang harga di atas Rp 5 juta yang akan dikenai pajak tersebut tapi juga ponsel-ponsel yang harganya di bawah Rp 5 juta. Pemerintah pun tengah membahas batas bawah harga ponsel yang akan dikenakan pajak tersebut. (sam/jpnn)

 


JAKARTA - Kalangan penyelenggara industri telekomunikasi yang  tergabung dalam Asosiasi Penyelenggara Telekomunikasi Seluruh  Indonesia


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News