Aturan Migas Belum Sinkron
Selasa, 18 November 2008 – 21:11 WIB

Aturan Migas Belum Sinkron
Meski demikian mantan Bupati Musi Banyuasin ini juga mengatakan, sebagai kepala daerah maka sudah seharusnya mempermudah masuknya investasi. "Kami membuka pintu seluas-luasnya dan memberikan kemudahan bagi pengusaha tambang dan energi yang akan menanamkan modalnya di Sumatera Selatan," tandasnya.
Baca Juga:
Bahkan untuk mempermudah perijinan di sektor pertambangan, Alex menawarkan satu solusi berupa pembentukan koordinasi terpadu Dinas Pertambangan dan Kehutanan dengan koordinasi masing-masing Dinas Propinsi. "Bila diperlukan membuat Surat Keputusan Gubernur untuk pembentukan Tim Terpadu antara Dinas Pertambangan dan Dinas Kehutanan," tukasnya.(ara)
JAKARTA - Ketua Forum Daerah penghasil Migas, Alex Noerdin menyatakan perlunya sinkronisasi dan koordinasi dalam hal perijinan pertambangan di area
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang