AUKSI Lakukan Serah Terima Kantor Baru di Surabaya, Dorong Peningkatan PNBP

Sementara itu, Director AUKSI Tantu Agung Suharto menjelaskan Kehadiran kantor baru ini menjadi langkah strategis dalam memperluas cakupan layanan AUKSI di Indonesia.
“Dengan adanya kantor perwakilan di Surabaya, kami ingin memastikan bahwa layanan lelang AUKSI hadir lebih dekat, lebih mudah diakses, dan lebih responsif terhadap kebutuhan masyarakat maupun mitra usaha di wilayah Jawa Timur dan sekitarnya,” kata Tantu Agung Suharto.
“Ini adalah bagian dari komitmen kami untuk terus menghadirkan proses lelang yang aman, patuh, dan profesional,” tuturnya.
Melalui kolaborasi dengan DJKN dan ekspansi wilayah layanan, AUKSI terus memperkuat posisinya sebagai balai lelang yang adaptif, akuntabel, dan berorientasi pada pelayanan publik yang berkualitas.(mcr8/jpnn)
PT Balai Lelang Asta Nara Jaya (AUKSI) melakukan serah terima izin operasional kantor perwakilan di Surabaya
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
- Pramono Anung Bakal Kejar Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor di Jakarta
- Penjelasan Dedi Mulyadi Soal Mobil Mewahnya yang Nunggak Pajak Rp70 Juta
- Bukan 10 Persen, Pramono Bakal Terapkan Pajak BBM 5 Persen di Jakarta
- Pramono belum Putuskan Penerapan PPBKB 10 Persen di Jakarta
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Waspada, Modus Penipuan Unlock IMEI