Aurel Hermansyah Jadi Ibu, Ashanty Selalu Ingatkan Hal Penting Ini Setiap Hari
Jumat, 04 Maret 2022 – 05:30 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Penyanyi Ashanty mengingatkan Aurel Hermansyah untuk memberikan ASI eksklusif kepada putrinya Ameena Hanna Nur Atta.
Adapun Aurel Hermansyah baru saja dianugerahi putri pertama dengan Atta Halilintar.
"Kayak ASI, aku selalu bilang ke kakak pokoknya harus kasih ASI paling enggak enam bulan eksklusif ke Ameena," pesan Ashanty di kawasan Panglima Polim, Jakarta Selatan, Kamis (3/3).
Dia pun kerap mengingatkan Aurel untuk memberikan ASI eksklusif kepada Ameena Hanna Nur Atta.
Penyanyi Ashanty mengingatkan Aurel Hermansyah setiap hari untuk memberikan ASI eksklusif kepada sang buah hati
BERITA TERKAIT
- Kepala Bappisus Tekankan 3 Hal Penting untuk Dukung Reformasi Berkelanjutan Bea Cukai
- 4 Manfaat Daun Pepaya, Jerawat Bakalan Ambyar
- Gegara Sindir Aisar Khaled dan Fuji, Atta Halilintar Banjir Kritikan
- Zahra dan Panji Menikah, Atta Halilintar Deg-degan
- Atta Halilintar Mendadak Lemas, Lalu Dilarikan ke Rumah Sakit
- Tetap Beri Susu Kepada Anak Selepas Masa ASI, Tasya Kamila Perhatikan Kandungan Gula