Aurelie Moeremans Diminta jadi Penyanyi
Selasa, 21 November 2017 – 11:11 WIB

Aurelie Moeremans. Foto: Instagram
jpnn.com, JAKARTA - Lagu Hanava yang dinyanyikan Camila Cabello saat ini tengah digandrungi. Artis Aurelie Moeremans tampaknya tak mau ketinggalan untuk menyanyikan lagu tersebut.
Melalui akun Instagram miliknya, Aurelie mengunggah video cover lagu tersebut.
"Havana oh na na," tulisnya.
Kebanyakan netizen memberikan pujian kepada kekasih Ello tersebut.
“Bagus suaranya ka @aurelieowreally lebih bagus dari penyanyi aslinya,” kata aida_dwlrntys99.
“Nice face, nice voice, nice song. epic!,” ujar armandsion.
Ada pula yang memintanya untuk menjadi penyanyi.
“Damnnn gurlll release an album already,” ucap aderablexoxo.
Aurelie Moeremans tampaknya berhasil mencuri hati netizen lewat suaranya dengan meng-cover lagu Havana.
BERITA TERKAIT
- Aurelie Moeremans Sampaikan Kondisi Sang Suami Setelah Mengalami Kecelakaan
- Kecelakaan di Amerika Serikat, Aurelie Moeremans Mengalami Gegar Otak
- 3 Berita Artis Terheboh, Aurelie Kecelakaan, Agnez Mo Absen di Pemakaman Kakak Ipar
- Aurelie Moeremans Ungkap Kondisi Setelah Kecelakaan di Amerika Serikat
- Baru Nikah, Aurelie Moeremans Mengalami Kecelakaan di Amerika Serikat
- Resmi Menikah di AS, Aurelie dan Tyler Akan Gelar Resepsi pada April