AusAID Kucurkan Dana Pendidikan USD 17 Juta di Papua
Jumat, 14 September 2012 – 05:57 WIB

AusAID Kucurkan Dana Pendidikan USD 17 Juta di Papua
Dikatakan Sri, keempat kabupaten yakni Kabupaten Jayapura, Jayawijaya, Biak dan Timika di Papua serta dua kabupaten yakni Manokwari dan Sorong di Papua Barat, akan mendapat dukungan dengan adanya program dari AusAID.
”Untuk Papua dan Papua Barat kita sudah komitmen untuk mendukung pelaksanaan program baik di bidang pendidikan, kesehatan maupun lainnya. Namun yang paling terbesar adalah bidang pendidikan,” jelas Sri.
Dikatakan Sri, sesuai dengan komitmen untuk mendukung kegiatan peningkatan di bidang pendidikan, Pemerintahan Australia juga mendukung program HIV dan AIDS, mendukung program tata kelola pemerintahan, serta melaksanakan program beasiswa untuk menempuh pendidikan jenjang S2 dan S3 di Australia bagi pelajar Indonesia. (tri)
TIMIKA - Australian Agency for International Development (AusAID) yang berpusat di Australia, telah mengalokasikan dana USD 17 juta bagi peningkatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral