Australia Bangun Dua Ladang Panel Matahari Terbesar di NSW
Rabu, 10 Oktober 2018 – 12:00 WIB
Han mengatakan separuh dari energi yang diproduksi Sunraysia akan dipasok untuk perusahaan energi AGL, 25 persen untuk University of New South Wales di Sydney, dan sisanya dijual ke pasar energi nasional Australia.
Baca Juga:
Limondale akan mulai beroperasi tahun 2020
Direkur operasi Innogy Hans Bünting mengatakan proyek Limondale diperkirakan akan mulai beroperasi di pertengahan tahun 2020.
"Ini membuat saya bangga bisa memulai pembangunan ladang panel matahari pertama kalinya di Australia." katanya.
"Untuk memperluas energi terbarukan, penting sekali selain hasil yang baik, negeri juga harus mendukung peningkatan sumber energi terbarukan."
Lihat berita selengkapknya dalam bahasa Inggris di sini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Usia Penonton Konten Pornografi di Australia Semakin Muda
- Dunia Hari Ini: Israel Menyetujui Gencatan Senjata Dengan Hizbullah
- Siapa Saja Bali Nine, yang Akan Dipindahkan ke penjara Australia?
- Dunia Hari Ini: Menang Pilpres, Donald Trump Lolos dari Jerat Hukum
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan