Australia Berambisi Kuasai Pasar Ganja Untuk Pengobatan
Kamis, 04 Januari 2018 – 10:00 WIB

Australia Berambisi Kuasai Pasar Ganja Untuk Pengobatan
"Terserah kepada masing-masing dokter, pemerintah tak seharusnya ikut campur dalam praktik pemberian resep dokter secara individual."
Ia mengatakan "bisa memahami" banyak dokter yang akan berhati-hati dengan obat yang baru saja disetujui untuk digunakan keperluan medis.
"Kami bekerja sama dengan Australian Medical Association dan College of GPs untuk memastikan bahwa para dokter memiliki informasi lengkap, sehingga mereka dapat memastikan apakah ini benar atau tidak untuk keperluan pasien mereka," katanya.
Simak beritanya dalam bahasa Inggris disini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya