Australia Godok Undang-undang Legalisasi Ganja untuk Pemakaian Pribadi
Rabu, 21 Juni 2023 – 23:24 WIB
Warga Sydney, David, mengatakan kepada ABC jika dia mendukung reformasi, berdasarkan pengamatannya terhadap bagian lain dunia yang telah melegalkannya.
"Saya pikir mengelolanya sebagai masalah kesehatan akan jauh lebih baik karena dilakukan sebagai masalah non-kriminal," katanya.
"Substansi ini menenangkan Anda, mencegah orang menimbulkan masalah, membantu tubuh mengatasi masalah," kata yang lain.
Artikel ini diproduksi oleh Hellena Souisa dari laporan ABC News.
Di Australia ada partai bernama 'Legalise Cannabis' dan mereka sudah memperkenalkan undang-undang melegalkan ganja untuk penggunaan pribadi di parlemen di Victoria, New South Wales, dan Australia Barat
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan