Australia Mulai Selidiki Kasus Pelecehan Seksual di Tempat Yoga
Selasa, 02 Desember 2014 – 08:00 WIB
"Mereka hanya mau mengakui pelecehan yang dilakukan Swami Akhandananda," kata Manning. "Sedangkan Swami Satyananda masih terus disembah seperti malaikat."
Komisi Kerajaan akan memeriksa aktivitas gerakan Ashram antara tahun 1974 dan 1989. Sembilan saksi korban dijadwalkan akan memberikan kesaksiannya dalam sidang yang dimulai Selasa (2/12/2014) di Sydney.
Komisi Kerajaan urusan Pelecehan Seksual Terhadap Anak, Selasa (2/12/2014), mulai menyelidiki kasus yang terjadi di sebuah pusat yoga di pedalaman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata