Australia Perketat Aturan, Dilarang Berkumpul Lebih Dari Dua Orang
Tetapi jika ingin pergi berolahraga, aturan itu tetap berlaku, maksimal berdua dengan menjaga jarak.
Menurut PM Morrison, pembatasan hingga dua orang ini diperlukan agar kaum perempuan yang ingin keluar rumah tetap bisa ditemani oleh seseorang.
Bisakah mengunjungi sanak-keluarga?
Hal ini dibolehkan, meski tidak jelas perinciannya dalam keterangan pers PM Morrison.
Namun ABC telah mengkonfirmasi hal ini.
Keluarga yang tinggal terpisah tetap bisa bertemu, misalnya saling mengunjungi antara saudara dan orangtua, namun harus menjaga jarak.
External Link: FB Social Distancing
Bagaimana jika seseorang melanggar?
Tergantung negara bagian masing-masing, tapi secara umum semuanya telah menerapkan aturan denda yang sangat mahal, seperti dijelaskan di atas.
"Sudah diketahui bahwa di Australia Selatan, ada denda di tempat sebesar AU$ 1.000 ada yang melanggar, sehingga mereka tidak main-main," kata PM Morrison.
Australia semakin memperketat aturan menjaga jarak antar individu sebagai upaya menekan angka penularan virus corona
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Inilah Sejumlah Kekhawatiran Para Ibu Asal Indonesia Soal Penggunaan Media Sosial di Australia
- Pendidikan dan Pengalaman Kerja Migran, Termasuk Asal Indonesia, Belum Tentu Diakui Australia
- Jujur, Nova Arianto Kurang Puas Timnas U-17 Indonesia Imbang Melawan Australia