Australia vs Timnas Indonesia: Patrick Kluivert Perpanjang Catatan Manis?
Rabu, 19 Maret 2025 – 14:27 WIB

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert saat memimpin latihan perdana di Stadion Netstrata Jubilee, Sydney, Selasa (18/3). Foto: Dokumentasi PSSI
Artinya, Kluivert tak pernah kalah ketika melakoni debutnya di sebuah tim.
Kini, tantangan menanti saat Kluivert memulai petualangan baru dengan Timnas Indonesia.
Pria berusia 48 tahun itu dihadapi laga debut cukup berat, yakni menyambangi markas Australia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Duel ini cukup penting untuk memelihara peluang Indonesia tampil di Piala Dunia 2026. Mampukah Kluivert memperpanjang catatan manisnya?
Duel Australia vs Indonesia akan dihelat di Sydney Football Stadium, Kamis (20/3/2025).(transfermarkt/mcr15/jpnn)
Laga melawan Australia akan menandai debut Patrick Kluivert sebagai pelatih Timnas Indonesia.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Kirim Sinyal Timnas Indonesia Bakal Ofensif Menghadapi Australia
- Kualifikasi Piala Dunia: Ambisi Besar Jay Idzes saat Timnas Indonesia Jumpa Australia
- Australia vs Timnas Indonesia: Patrick Kluivert Ogah Berjudi
- Bek Australia Sebut tak Ada yang Spesial saat Jumpa Timnas Indonesia
- Karacic Yakin Australia Lulus ke Piala Dunia 2026
- Hadapi Timnas Indonesia, Bintang Australia: Ada Tekanan