Australian National University Terima Buku Sumbangan Berusia 350 Tahun
Jumat, 07 November 2014 – 11:31 WIB

Australian National University Terima Buku Sumbangan Berusia 350 Tahun
Beberapa hal yang masih relevan diantaranya adalah soal pemagaran kebun dan bagaimana mengontrol kelinci.
Penulisnya, John Evelyn mulai melakukan proses penulisannya saat era Restorasi, setelah perang sipil di Inggris dan King Charles II kembali ke singgasananya.
Menurut Dargavel, perpustakaan ANU di Canberra akan menjadi rumah yang pas bagi buku ini. Alasannya karena perpustakaan adalah jantungnya universitas yang akan terus turun temurun seiring waktu dan generasi.
Sebuah buku berusia 350 tahun yang berisi tentang teknik bercocok tanam telah didonasikan kepada Australian National University di Canberra. Buku
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya