AVB Siap Kehilangan Modric
Kamis, 12 Juli 2012 – 15:31 WIB

AVB Siap Kehilangan Modric
"Pembicaraan yang sedang berjalan akan berlanjut dengan klub hingga kami mencapai kesepakatan yang bisa diterima semua pihak," imbuhnya.
Baca Juga:
"Tapi saya rasa pimpinan (klub) adalah seorang yang menghargai nilai dari klub sepakbola dan hanya dengan penawaran yang tepat akan kita ambil langkah itu," paparnya.
Akhir musim lalu Tottenham finish di urutan empat klasemen akhir dan mengantongi satu tiket ke Liga Champions. Namun tiket itu hangus menyusul kemenangan Chelsea di partai final Champions musim lalu melawan Bayern Munchen. Alhasil, Tottenham kini akan bermain di UEFA CUP dan liga domestik.
Karena itulah manajemen klub berupaya mempertahankan sejumlah pemain inti yang kini menjadi incaran banyak klub seperti Modric dan Gareth Bale. Tottenham juga mempermanenkan status Adebayor yang sebelumnya dipinjam dari Manchester City.(zul/jpnn)
LONDON - Luca Modric menjadi salah satu pemain yang ramai dibicarakan dalam bursa transfer musim panas ini. Sejumlah klub besar menaruh minat pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga: Popsivo Polwan Tak Gentar Hadapi Kekuatan Baru Gresik Petrokimia
- Proliga: Gresik Petrokimia Jumpa Popsivo Polwan, Megawati Hangestri Masih Tanda Tanya
- Tekad Irfan Jaya Mengakhiri Tren Negatif Bali United di Kandang Persib
- Final Four Proliga 2025: Penampilan 'Ngegas' Kyle Russell Buat Surabaya Samathor Kaget
- Begini Persiapan Jakarta LavAni Menjelang Final Four Proliga 2025
- Mengenal Final Four Proliga 2025, Dipenuhi Bintang Voli Dunia