Avenzel Hotel and Convention Sajikan Menu Spesial Buka Puasa, Dijamin Menggugah Selera

2. Delightful Iftar di Crema Coffee and Patisserie, dengan harga Rp 100.000 nett/pax, Anda bisa menikmati semua takjil yang tersedia.
Bagi Anda yang ingin reservasi bisa langsung menghubungi nomor 0811-8078-090.
3. Turkish BBQ di The Zoetrope Sky Lounge, dengan harga Rp300.000 Nett/Pax, dapat menikmati Buffet BBQ, Turkish Coffee, serta live music setiap Rabu, Jumat dan Sabtu.
Dapatkan juga promonya, yakni 10 pax Rp 2,7 juta nett, 20 pax Rp 5 juta nett.
Jika Anda tertarik untuk menyantap Turkish BBQ dengan Turkish Coffeenya The Zoetrope Sky Lounge bisa reservasi ke nomor 0811-8882-044.
Andriansyah menyampaikan 3 venue untuk berbuka puasa ini terbuka bagi siapa saja yang ingin mengajak keluarga besar atau pun kerabat.
Tentunya setiap outlet memiliki menu spesial yang berbeda-beda.
A Setiadhi, Sous Chef Avenzel Hotel and Convention menambahkan nantinya menu-menu yang akan disajikan selama bulan Ramadan akan berganti sehingga tamu-tamu yang datang lebih dari satu kali dapat menikmati menu yang lainnya.
Avenzel Hotel and Convention selama Ramadan akan menyajikan menu spesial berbuka puasa, dijamin menggugah selera
- Pegadaian Gelar Festival Ramadan di 61 Lokasi
- Gelar Buka Puasa Bersama, KPN Corp Memperkuat Kebersamaan di Ramadan Penuh Berkah
- Bluebird Hadirkan Layanan Bebas Khawatir Ramadan & Lebaran lewat 'Fix Aman'
- Sahabat Senyum, Program Berbagi Kebahagiaan dari AEON Mall BSD City
- Ada 1.000 Takjil dari Foopak Greaseproof dan Pisang Goreng Madu Bu Nanik
- Sukses Digelar, Bazar Ramadan Pemkot Tangsel Tuai Apresiasi