Aviwkila dan Mario G Klau Beri Dukungan untuk Musisi Cover

jpnn.com, JAKARTA - Fenomena lagu cover makin populer belakangan ini, terutama di YouTube.
Lagu cover merupakan hasil reproduksi atau daur ulang lagu yang sebelumnya pernah direkam dan dibawakan penyanyi lain.
Sejumlah musisi atau penyanyi pun turut populer berkat formula cover, meski menimbulkan pro dan kontra.
Namun, segala bentuk karya cipta dari musisi tanah air tentu harus tetap dihargai.
Salah satu musisi cover yang telah berkarier sejak tahun 2016 yakni Aviwkila.
Grup musik yang digawangi oleh Uki dan Ajeng itu mengawali kariernya sebagai musisi cover di Instagram dengan rutin mengunggah konten cover 15 detik.
Aviwkila konsisten berkarya hingga saat ini dan sudah merilis lagu orisinal hasil ciptaan sendiri.
Pernah mengalami dua situasi sebagai penyanyi cover dan pencipta lagu, Aviwkila memiliki pandangannya sendiri terkait dengan stigma lagu cover dan orisinal.
Aviwkila dan Mario G Klau bicara soal dukungan kepada musisi cover atau pun orisinal di Cover Clearance by Sosialoka.
- Pernyataan PFN Setelah Ifan Seventeen Jadi Direktur Utama
- 29 Musikus Ajukan Permohonan Uji Materiel UU Hak Cipta ke MK, Ariel Hingga Vidi Aldiano
- Sebut Wendi Cagur Sudah Membaik, Ayu Ting Ting: Butuh Istirahat Dahulu
- Wendi Cagur Diizinkan Pulang dari RS, Istri: Alhamdulillah, Terima Kasih Atas Semua Doanya
- Iis Dahlia Ungkap Doa saat Umrah di Makkah
- Alhamdulillah, Wendi Cagur Sudah Diizinkan Pulang ke Rumah