Awal dari Fase Terjal
Minggu, 08 April 2012 – 18:29 WIB

Awal dari Fase Terjal
MADRID - Kemampuan Real Madrid mempertahankan singgasana klasemen bakal ditentukan sepanjang bulan ini. Sebab, selama April ini Los Blancos-julukan Real Madrid menghadapi sederet lawan berat di pentas Liga Primera. "Kami memang bakal menghadapi lawan-lawan berat sepanjang April ini," kata Kaka, gelandang Real kepada Tribalfootball.
Rintangan awal yang bakal dihadapi Real adalah menjamu Valencia di Santiago Bernabeu dini hari nanti WIB ((Siaran langsung TVOne pukul 02.20 WIB).
Baca Juga:
Jika berhasil melewati Los Che-julukan Valencia, di laga berikutnya Real harus menghadapi rival sekota Atletico Madrid. Perlu dicatat pula, Real juga akan melakoni laga el clasico melawan Barcelona pada 21 April mendatang. Konsentrasi Iker Casillas dkk bakal terbelah karena bulan ini mereka harus bentrok melawan Bayern Munchen di semifinal Liga Champions.
Baca Juga:
MADRID - Kemampuan Real Madrid mempertahankan singgasana klasemen bakal ditentukan sepanjang bulan ini. Sebab, selama April ini Los Blancos-julukan
BERITA TERKAIT
- MotoGP Spanyol: Jerez Menyimpan Sejuta Kenangan Bagi Marc Marquez, Pahit dan Manis
- Arema FC Vs Madura United Malam Ini, Dalberto Jadi Sorotan
- Berita Duka: Abdi Tunggal Meninggal Dunia
- Piala Italia: AC Milan Jadi Antitesis Inter Milan
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Menang Tipis
- Sudirman Cup 2025: Skuad Garuda Kembali Tergerus