Awal Tahun, Harga Bahan Pokok Masih Tinggi

Awal Tahun, Harga Bahan Pokok Masih Tinggi
Awal Tahun, Harga Bahan Pokok Masih Tinggi
Harga barang kebutuhan pokok lain cenderung stabil. Rata-rata nasional harga gula pasir lokal tercatat Rp 11.185 per kg. Di pasar tradisional Jakarta, harga gula Rp 11.200 per kg. Khusus gula, pemerintah mengeluarkan kebijakan melakukan impor gula untuk menutupi kebutuhan selama masa sebelum giling.

Selain itu, harga minyak goreng curah sebesar Rp 11.354 per kg. Harga tersebut lebih tinggi dibanding harga rata-rata di sejumlah pasar tradisional Jakarta Rp 10.600 per kg. (res)


JAKARTA- Harga bahan pokok cenderung tinggi pada awal tahun ini. Berdasar tren harga tahunan untuk sejumlah komoditas memang mengalami kenaikan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News