Awal Terjal Apriyani/Fadia di Babak Pertama Indonesia Open 2024
Senin, 03 Juni 2024 – 20:57 WIB

Pasangan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti saat berlaga pada ajang Indonesia Open 2023. Foto: Humas PP PBSI
Menarik ditunggu kiprah Apriyani/Fadia di Indonesia Open 2024.
Menilik rekor pertemuan, juara Singapore Open 2022 itu unggul tiga kemenangan dari pasangan ganda putri ranking 10 dunia tersebut.
Pada pertemuan terakhir di perempat final Uber Cup 2024, Apriyani/Fadia meraih kemenangan dengan skor 21-17, 21-14 dari ganda putri asal Thailand itu.
Rencana, laga Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti menghadapi Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai bergulir pada Selasa (4/6/2024).(mcr16/jpnn)
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti menemui jalan terjal saat berlaga pada Indonesia Open 2024, Selasa (4/6/2024)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Diharapkan Melangkah Jauh, Dejan/Fadia Langsung Tersingkir di 32 Besar BAC 2025
- Ujian Berat Menanti Apriyani/Fadia di Perempat Final Orleans Masters 2025
- Tembus Perempat Final Orleans Masters 2025, Apriyani/Fadia Perlahan Konsisten
- Orleans Masters 2025 Jadi Ajang Comeback Apriyani/Fadia Setelah Absen Panjang
- Tim Beregu Campuran Indonesia Coba Beradaptasi dengan Arena Pertandingan BAMTC 2025
- Dari Kejurnas ke Qingdao, Perjalanan Rinov dan Fadia Jadi Kapten Indonesia