Awan Eight, Golf Simulator Pertama di Bandung, Sensasi Main di Lapangan Virtual
Jumat, 14 Maret 2025 – 22:22 WIB

Golf simulator pertama di Bandung, Awan Eight - Golf, beri sensasi baru untuk golfer. Foto: dok Mason
Manfaatkan diskon 25 persen selama masa soft opening Awan Eight Golf hingga 28 Maret 2025. (flo/jpnn)
Berikut informasi tarif bermain golf simulator di Awan Eight Golf:
? Open Bay
Weekday: Rp 200.000/jam (maksimal 4 orang)
Weekend: Rp 250.000/jam (maksimal 4 orang)
? VIP Room (termasuk karaoke)
Weekday: Rp 350.000/jam (maksimal 6 orang)
Weekend: Rp 450.000/jam (maksimal 6 orang)
Berbagai fasilitas disediakan, dan bisa dimanfaatkan oleh golfer profesional maupun mereka yang baru saja mulai menekuni olahraga golf.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Galang Dana untuk Bantu Masyarakat Prasejahtera, LJCM Kalingga Gelar Turnamen Golf Amal
- IKA Trisakti Menggelar Turnamen Golf Terbuka yang Ketiga
- MDMedia Kembali Gelar 'SEA Today Golf Day'
- Le Minerale Kembali jadi Official Mineral Water di Ajang Golf Indonesian Masters 2024
- Diikuti Ratusan Pemain, KBP Open Golf Tournament 2024 Kumpulkan Dana Charity Rp 214 Juta
- Bank Mandiri Dorong Prestasi & Inklusivitas melalui Peparnas XVII di Solo