Awang Tuding Kejagung Sembunyikan Tersangka Lain
Jumat, 16 Juli 2010 – 11:50 WIB
JAKARTA- Kuasa Hukum Awang Faroek Ishak, Amir Syamsuddin secara resmi telah mengirimkan surat klarifikasi kasus dugaan korupsi di PT Kutai Timur Energi (KTE) kepada Kejaksaan Agung. Menurut Amir Syamsuddin surat yang juga ditembuskan kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Satgas Pemberantasan Mafia Hukum tersebut, bukan bentuk pembelaan setelah ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejaksaan Agung. "Apakah perubahan status itu karena yang bersangkutan (Mahyudin) sekarang ini menjadi anggota DPR RI," tanyanya.
"Cuma klarifikasi aja, tapi bisa dibuktikan secara hukum," katanya.
Baca Juga:
Dalam surat tersebut, Amir Syamsudin juga menyampaikan sempat mendapat informasi selain Awang, mantan Bupati Kutim Mahyudin juga dijadkan tersangka. Namun, saat diumumkan ke publik lewat media tanggal 9 Juli 2010, Jaksa Agung Muda Pidana Khusus (JAM Pidsus) Muhammad Amari hanya menyebutkan satu nama yakni Awang Faroek.
Baca Juga:
JAKARTA- Kuasa Hukum Awang Faroek Ishak, Amir Syamsuddin secara resmi telah mengirimkan surat klarifikasi kasus dugaan korupsi di PT Kutai
BERITA TERKAIT
- 410 Personel Brimob Terima Satya Lencana Dharma Nugraha, Penghargaan Apakah Itu?
- Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya