Awas! Berani Langgar Prokes, Eri Cahyadi Bakal Tutup Lagi Bioskop di Surabaya
Sabtu, 03 April 2021 – 22:05 WIB
jpnn.com, SURABAYA - Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta pengunjung bioskop tidak mengendorkan protokol kesehatan setelah Rekreasi Hiburan Umum (RHU) diizinkan beroperasi kembali.
Eri mengancam akan menutup secara permanen RHU yang ketahuan melanggar hingga pandemi usai. Oleh karena itu pengunjung harus wajib memakai masker dan dilarang makan atau minum di dalam studio.
Kemudian, tempat duduk diatur dengan jarak maksimum 50 persen kapasitas teater.
Baca Juga:
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta pengunjung bioskop taat protokol kesehatan jika ingin bioskop tidak ditutup permanen
BERITA TERKAIT
- Teka-Teki Kepemilikan SHGB 991: 3 Sengketa Berkembang Makin Pelik, Seorang Notaris Jadi Tersangka
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Ivan yang Suruh Siswa Menggonggong Dapat Kejutan dari Tahanan Polrestabes Surabaya
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan
- Arogansi Ivan Pengusaha yang Suruh Siswa Menggonggong Berujung Bui, Ini Pelajaran!