Awas Calo CPNS, Satu Kursi Ditarif Rp 100 Juta

Awas Calo CPNS, Satu Kursi Ditarif Rp 100 Juta
Tes CPNS sistem CAT. Foto: dok.JPNN

Memang tidak dapat dipungkiri, hingga saat ini posisi PNS masih jadi buruan utama para pencari kerja di Indonesia. Hingga kemarin, 829 ribu orang sudah mendaftarkan diri mereka di situs panselnas.menpan.gi.id.

Sementara, dari sekitar 400 instansi yang membuka lowongan CPNS tahun ini, baru 170 instansi yang telah siap. (mia)


JAKARTA -  Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) mengimbau masyarakat untuk menghindari praktek pancaloan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News