Awas, Ini 4 Bahaya Konsumsi Sayur Bayam Berlebihan
Kamis, 09 Desember 2021 – 09:26 WIB
jpnn.com, JAKARTA - BAYAM merupakan sayuran hijau yang sering dikonsumsi banyak orang.
Penderita anemia dianjurkan untuk mengonsumsi bayam untuk meningkatkan sel darah merah mereka.
Bayam kaya akan kalori, protein, karbohidrat, serat, zat besi.
Namun, walau Anda menyukai sayur bayam, sebaiknya jangan berlebihan mengonsumsi sayuran yang satu ini.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Stylecraze.
1. Meningkatkan Risiko Batu Ginjal
Bayam mengandung oksalat, yaitu senyawa yang bisa membentuk batu dalam sistem tubuh manusia jika dikonsumsi secara berlebihan.
Batu ini terbentuk karena peningkatan kandungan oksalat dalam urin.
Ada beberapa manfaat konsumsi sayur bayam untuk kesehatan dan salah satunya adalah memperparah gejala asam urat.
BERITA TERKAIT
- 3 Makanan Ini Bantu Tingkatkan Gairah pada Wanita
- Usir Lemak Perut dengan Mengonsumsi 4 Minuman Ini
- 10 Manfaat Makan Bayam, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 5 Bahaya Mengonsumsi Bayam Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- Bakar Lemak Perut dengan Mengonsumsi 3 Sayuran Ini
- Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 8 Makanan Ini