Awas, Ini 5 Tanda Anda Memiliki Gula Darah Tinggi
Selasa, 17 November 2020 – 07:01 WIB
2. Selalu merasa haus dan sering buang air kecil
Haus adalah sensasi yang wajar, pertanda tubuh sedang dehidrasi dan membutuhkan asupan cairan.
Namun, cepat haus bisa menjadi gejala gula darah tinggi jika tidak juga hilang meski Anda sering minum.
Kelebihan gula dalam darah normalnya akan ikut terbuang bersama urine setiap kali Anda buang air kecil.
Namun, glukosa yang berlebihan akan membuat urine mengental.
Maka sebagai cara mengencerkan urin yang mengental, otak akan mengirimkan sinyal rasa haus agar Anda cepat minum.
Karena kadar gula dalam darah sudah terlalu banyak, Anda otomatis akan diminta untuk minum lebih banyak.
Semakin banyak Anda minum, semakin sering pula Anda buang air kecil.
Ada beberapa tanda yang bisa Anda amati jika memiliki gula darah tinggi dan salah satunya adalah mudah lelah.
BERITA TERKAIT
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Danone Indonesia Perkuat Peran Bidan sebagai Garda Terdepan Kesehatan Keluar