Awas! Ini Bisa Bikin Berat Badan Anda Naik
Jumat, 24 Juni 2016 – 13:24 WIB

Ilustrasi: pixabay
3. Gangguan nyeri
Setiap kondisi yang menyebabkan rasa sakit termasuk kronis fibromyalgia, arthritis, dan sciatica bisa mendatangkan malapetaka pada pinggang Anda. Orang yang sakit menjadi sangat tidak aktif atau susah tidur. Obat nyeri, terutama obat yang umumnya diresepkan untuk nyeri saraf juga bisa menyebabkan kenaikan berat badan.
4. Sindrom Cushing
Ini jarang terjadi, tapi gangguan endokrin ini disebabkan oleh kelebihan hormon kortisol dan bisa menyebabkan berat badan Anda naik tiba-tiba.
5. Menopause
Berat badan naik beberapa kilo selama menopause adalah relatif umum. (fny/jpnn)
SECARA umum, kebiasaan buruk yang sering sekali Anda lakukan, menjadi penyumbang terbesar kenapa bobot tubuh sering naik dengan tinggi. Obesitas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 7 Manfaat Rutin Mengonsumsi Jamu Tradisional untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Perayaan Hari Bumi, Carla Skin Clinic Buktikan Kepedulian Terhadap Lingkungan
- Waspada, Ini 5 Bahaya Mengerikan Menggunakan Herbal Secara Langsung ke Kulit
- 3 Manfaat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Baik untuk Kesuburan Wanita
- Atasi Lonjakan Gula Darah di Pagi Hari dengan 3 Cara Alami Ini
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini