Awas Manipulasi Verifikasi Honorer
Menanti Janji Pemerintah Sahkan RPP April
Kamis, 01 Maret 2012 – 06:27 WIB

Awas Manipulasi Verifikasi Honorer
Eko mengakui, ada yang tidak wajar dengan jumlah tenaga honorer yang mencapai ribuan itu. Dia kembali menegaskan, jika disebut tercecer saat pengangkatan masal antara 2006 hingga 2008 lalu, jumlahnya tidak sampai ribuan. "Kalau belasan, masih wajar disebut tercecer," kata dia.
Menurut Eko, telah terjadi praktek patgulipat dalam fenomena membludaknya jumlah tenaga honorer tersebut. Modus yang gampang ditebak adalah, para pemimpin daerah, nitip sanak saudara, tim sukses, atau orang lain yang rela membayar uang. "Kami bertekat dengan seluruh anggota di daerah mengawal verifikasi," kata dia. (wan)
JAKARTA - Pemerintah memasang target pengesahan RPP (rancanan peraturan pemerintah) tentang pengangkatan tenaga honorer menjadi CPNS bulan depan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti