Awas! Muntaber Ancam Anda
Minggu, 25 November 2012 – 12:08 WIB

Awas! Muntaber Ancam Anda
Kehilangan cairan tubuh yang cukup banyak sangat berbahaya, sebab semua reaksi kehidupan di dalam tubuh memerlukan cairan. Jika cairan tubuh berkurang, maka reaksi-reaksi kehidupan tersebut terancam terhenti.
Ini yang menyebabkan mengapa penderita muntaber jika tidak segera ditolong dapat meninggal dunia. Bahaya kematian karena kekurangan cairan tubuh lebih tinggi risikonya terutama pada bayi dan balita.
Memberikan larutan oralit atau larutan gula-garam adalah pertolongan pertama yang dapat Anda berikan apabila anak terlihat mengalami gejala muntaber.
Minumkan cairan oralit sebanyak mungkin penderita mau dan dapat meminumnya.
Tidak usah sekaligus, sedikit demi sedikit asal sering lebih bagus dilakukan. Satu bungkus kecil oralit dilarutkan ke dalam 1 gelas air masak (200 cc). Jika oralit tidak tersedia, buatlah larutan gula-garam.
MUNTABER adalah keadaan di mana seseorang menderita muntah-muntah disertai buang air besar berkali-kali. Kejadian itu dapat berulang tiga sampai
BERITA TERKAIT
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- Tingkatkan Suasana Hati dengan Mengonsumsi 5 Teh Ini