Awas, Politisi Digarap Operasi Sunyi Senyap
Jumat, 08 Februari 2013 – 21:12 WIB
JAKARTA - Politisi Partai Golkar, Bambang Soesatyo mensinyalir ada operasi "Sunyi Senyap" untuk menggarap para politisi dengan kasus-kasus hukum. Menurutnya, operasi bersandi "SS" itu sebagai alat balas dendam yang menyasar semua partai politik.
"Sandinya SS, sunyi senyap. Itu ada tim khususm dia yang kasih bola melambung pada penegak hukum," ungkap Bambang di Jakarta, Jumat (8/2).
Baca Juga:
Dipaparkannya, tahun 2013 ini sebagai tahun politik. "Ada yang cari peluang menghantam lawan. Ini tahun politik, tahun penyamaan skor. Ada partai yang di survei suaranya anjlok," bebernya.
Lebih lanjut Bambang curiga operasi SS itu telah menyasar politisi Golkar yang juga Gubernur Riau Rusli Zainal. Selain itu, sebutnya, politisi Golkar lain yang jadi bidikan adalah Priyo Budi Santosa.
JAKARTA - Politisi Partai Golkar, Bambang Soesatyo mensinyalir ada operasi "Sunyi Senyap" untuk menggarap para politisi dengan kasus-kasus
BERITA TERKAIT
- Pengukuhan Kepengurusan KWP 2024-2026, Ariawan: Saatnya Bersinergi dan Berkolaborasi
- KPK Dalami Keterlibatan David Glen di Kasus TPPU Abdul Gani Kasuba
- Jaksa Agung ST Burhanuddin Soal Jaksa yang Terlibat Judol Hanya Iseng-Iseng, Astaga!
- Pordasi Era Kepemimpinan Aryo Djojohadikusumo Siap Kirim Atlet ke Olimpiade LA 2028
- Menteri Hukum Lantik Widodo Jadi Dirjen AHU, Tekankan Supremasi Hukum yang Transparan
- Mendes Yandri dan Mensos Gus Ipul Teken MoU, Siap Berkolaborasi Entaskan Kemiskinan