Awasi Gratifikasi, Mustafa Gandeng KPK
Senin, 09 Agustus 2010 – 20:44 WIB

Awasi Gratifikasi, Mustafa Gandeng KPK
Haryono juga mengatakan, KPK dan Kementerian BUMN akan terus mendorong seluruh BUMN untuk lebih bersih. Dikatakan pula, meski Pertamina akan menjadi proyek percontohan namun tidak menutup kemungkinan BUMN lainnya yang cukup potensial dan dianggap siap akan menginplementasi program unit pengendalian gratifikasi tersebut. (yud/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sepakat untuk menyusun program pengendalian gratifikasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti