Awasi Mobil Pribadi, SPBU Diminta Pasang CCTV
Kamis, 12 April 2012 – 00:49 WIB

Awasi Mobil Pribadi, SPBU Diminta Pasang CCTV
Pada intinya, kata Ketut, instrumen apapun yang digunakan, yang terpenting adalah perlunya pengawasan yang lebih ketat terhadap pendistribusian BBM Subsidi. Hal ini dibutuhkan agar benar-benar tepat sasaran bagi yang berhak mengonsumsi. Karena itu, ia mengajak masyarakat ikut serta dalam proses pengawasan. "Kami butuh peran serta masyarakat untuk melaporkan setiap penyimpangan yang terjadi. (jpnn)
BATAM - Pembatasan penggunaan BBM bersubsidi bagi mobil mewah atau yang berkapasitas 1.500 cc ke atas diharapkan segera diterapkan di Batam. Hal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia