Awasi Pilgub Sultra, Panwaslukada Libatkan OKP dan BEM
Rabu, 03 Oktober 2012 – 02:27 WIB

Awasi Pilgub Sultra, Panwaslukada Libatkan OKP dan BEM
Tenaga pengawasan itu, akan disebar di seluruh Kabupaten/Kota di Sultra yakni sesuai dengan wilayahnya masing-masing. Semua lembaga yang hadir menyatakan kesiapannya untuk membatu Panwaslukada melakukan pengawasan. "Sangat senang dan kami siap melakukan pengawasan, karena itu menjadi tanggung jawab kami dan seluruh masyarakat Sultra," ungkap Ali Mursali, Ketua PMII Kota Kendari. Hal senada diungkapkan Ahmudsir, Ketua BEM Mandala Waluya.(p2/ong)
KENDARI - Untuk menjadikan pemilihan gubernur (Pilgub) Sultra berkualitas, Panwaslukada Sultra membuat terobosan. Lembaga ini mengajak seluruh organisasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi