Aww, 5 Kebiasaan Unik Wanita Ini Bikin Pria Makin Cinta Lho
Jumat, 01 Oktober 2021 – 06:33 WIB

Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN com
jpnn.com, JAKARTA - BANYAK wanita yang sering merasa bingung bagaimana caranya agar kekasih semakin mencintai mereka.
Padahal, membuat pria semakin mencintai Anda sebenarnya tidak begitu sulit.
Anda mungkin tidak menyadari, beberapa kebiasaan unik kamu yang bisa membuat pria kamu makin cinta.
Asal, kebiasaan ini tidak kamu lakukan secara berlebihan dan dramatis.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Mencium aroma kekasihnya
Tak sedikit wanita memang menyukai aroma khas yang dimiliki pasangannya.
Tidak hanya itu, kebanyakan pria juga senang jika pasangan mereka menyukai aroma yang dimilikinya.
Ada beberapa sifat unik wanita yang membuat pria makin cinta dan salah satunya adalah mencium aroma kekasihnya.
BERITA TERKAIT
- Sempat Dituding Selingkuh dari Tengku Dewi, Andrew Andika Yakin Bisa Setia
- Ladies, Ketahui Pemeriksaan IHK pada Kanker Payudara
- WRP Indonesia Dukung Perempuan Menjalani Ramadan Lebih Sehat, Punya Bisnis Fleksibel
- Aksi Koboi Pengusaha yang Teror Wanita Pakai Senpi Dipicu Masalah Asmara, Oalah
- Wanita Pengedar Narkoba di Ogan Ilir Ini Tertangkap
- Upaya Mbak RY Bunuh Diri di Jembatan Digagalkan