Axel Moeller, Presiden Audax Indonesia, Penyelenggara Event Bersepeda Long Distance Paling Populer (1)
Jatuh Cinta pada Lombok setelah Jatuh dan Patah Tulang
Minggu, 16 Desember 2012 – 03:49 WIB

Axel Moeller (kiri) dan Tenne Permatasari dari Audax Indonesia memaparkan aturan mengenai olahraga bersepeda jarak jauh Audax, Selasa (11/12). Foto: Raka Denny/Jawa Pos
Di antara aneka event cycling besar di Indonesia, yang paling kondang mungkin adalah Lombok Audax. Event berjarak ekstrem itu "hingga ratusan kilometer" digelar sejak 2010. Axel Moeller, seorang pria asal Jerman yang cinta Lombok, adalah pemrakarsanya.
AGUNG PUTU ISKANDAR, Mataram
KALANGAN penggemar sepeda serius, khususnya yang suka touring, sangat mungkin pernah tahu nama "Audax". Ada "audax" di sini, di situ, dan di mana-mana.
Audax bukan untuk penggemar sepeda "biasa". Audax adalah event bersepeda jarak jauh (long distance), yang menempuh jarak hingga ratusan kilometer. Pesertanya tidak balapan, tidak berlomba mencatat waktu terbaik. Mereka hanya diberi batasan waktu.
Di antara aneka event cycling besar di Indonesia, yang paling kondang mungkin adalah Lombok Audax. Event berjarak ekstrem itu "hingga ratusan
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu