Ayah Lempar Anak ke Atas 3 Kali, Dua Ditangkap yang Ketiga Dilepas, Mati
Selasa, 17 Agustus 2021 – 17:03 WIB

Ilustrasi tersangka dikawal petugas kepolisian. Foto: Ricardo/JPNN.com
Saat ditinggal pergi sang istri, tersangka menyuapi APP telur asin.
Namun, buah hatinya yang masih balita itu tidak mau. Hal itu membuat tersangka jengkel.
Ia lalu membopong anaknya masuk ke dalam kamar tidur. Jengkel dengan istri, ditambah anak tak mau makan, tersangka pun gelap mata.
Adi melampiaskan kejengkelan itu kepada anaknya.
Sambil berdiri, tersangka melempar anaknya ke atas sebanyak tiga kali.
Lemparan pertama dan kedua, tersangka masih menangkap korban.
Namun, pada lemparan ketiga, tersangka sengaja tidak menangkapnya.
Korban jatuh ke atas kasur dan terpental ke lantai. Saat jatuh ke lantai, posisi korban tengkurap, dan bagian kepala membentur lantai.
Kesal ditinggal istri, ayah dengan jengkel menyuapi anaknya telur asin. Si anak tak mau dan terjadilah..
BERITA TERKAIT
- Diduga Korupsi, Istri Siri Eks Bupati Meranti Dituntut 4 Tahun 4 Bulan Penjara
- Ayah yang Bunuh 4 Anak Kandung di Jagakarsa Divonis Hukuman Mati
- Batu dan Kayu Melayang di Balai Kota Semarang, Seorang Polisi Kena Tombak
- Antusias Jalani Peran Ayah, Denny Sumargo Rajin Ganti Popok Anak
- Bejat! Ayah Rudapaksa Putri Kembar Belasan Tahun di Banyuasin
- Polisi Tangkap Ayah Pembunuh Anak Kandung yang Kabur dari Rutan Polresta Serang Kota