Ayah Sutiyoso Dihipnotis, Harta Benda pun Melayang
Jumat, 05 Februari 2016 – 09:09 WIB
“Kata orang itu, saya harus istirahat dulu. Setelah ashar akan dijemput dan batu itu akan dibeli seharga Rp 1 miliar,” jelasnya.
Namun, ditunggu hingga sudah Ashar pelaku tidak lagi datang menjemput korban. Pada saat itulah korban sadar bahwa telah dihipnotis pelaku.
Kemarin, (4/2) pagi korban didampingi anaknya melaporkan kejadian itu ke Mapolres Mukomuko.
“Saya masih bersyukur orang tua masih sehat. Dia menginggatkan masyarakat lebih berhati – hati pascakejadian itu. Terkait uang dan motor yang hilang itu telah dilaporkan ke pihak penegak hukum,” tambah anak korban, Sutiyoso. (900/ray)
MUKOMUKO - Harno, 63, warga Desa Lubuk Sanai Dua, Kecamatan XIV Koto jadi korban hipnotis di lokasi wisata Pantai Pandan Wangi, Kota Mukomuko,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Belanja di Pasar Pakai Uang Mainan, Lansia Nyaris Diamuk Massa
- Keji Suami Bunuh Istri di Bantul Yogyakarta
- Polisi Segera Ungkap Tersangka Perusakan TPS di Sungai Penuh
- Bongkar Peredaran Narkoba Jaringan Lapas, Polres Batang Tangkap Residivis
- Pelaku Ganjal ATM Tinggalkan Kendaraan di Tol Cipularang Seusai Beraksi
- Seusai Menonton Video Porno, Remaja Ini Melihat Tubuh Sepupunya, Terjadilah