Ayman al-Zawahiri Pengganti Osama Mati Disasar Bom Pedang
Selasa, 02 Agustus 2022 – 18:56 WIB
CIA pun memastikan Zawahiri mati oleh serangan itu.
“Keadilan telah ditegakkan dan teroris ini (Zawahiri) tidak ada lagi,” ucap Biden.
Presiden dari Partai Demokrat itu memastikan upaya negerinya memburu teroris tidak berhenti pada kematian Zawahiri.
“Jika kamu adalah ancaman bagi rakyat kami, AS akan menemukanmu dan membawamu keluar,” kata dia menambahkan.
Zawahiri menjadi pemimpin Al-Qaeda pascakematian Osama pada 2011.
Departemen Kehakiman AS membanderol pria berjuluk The Doctor itu seharga USD 25 juta. (NYPost/Jpost/jpnn)
Agensi Intelijen Pusat (CIA) menggunakan bom pedang untuk menghabisi pemimpin Al-Qaeda pengganti Osama, yaitu Ayman al-Zawahiri
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Kembali Menulis soal Pembunuhan, Dahlan Iskan: Bukan Akibat Tembak-menembak
- Baasyir
- Pemimpin Al Qaeda Tewas Dihantam 2 Rudal, Pejabat AS: CIA Bertanggung Jawab
- Respons Arab Saudi untuk Kematian Pengganti Osama di Al-Qaeda
- Pimpinan Al Qaeda Pengganti Osama Bin Laden Tewas, Kepala BNPT: Waspada
- Profil Ayman al-Zawahiri, Jejak Teror dan Ajalnya