Ayo, Pilih Kami Masuk All-Star!
Jefferson dan Granger Tunggu Hasil Voting Para Pelatih NBA
Selasa, 27 Januari 2009 – 09:19 WIB

Ayo, Pilih Kami Masuk All-Star!
Hingga kemarin WIB, Granger masih berada di urutan empat top scorer NBA, dengan rata-rata 26,2 poin per game. Hanya Dwyane Wade (28,7), LeBron James (28,0), dan Kobe Bryant (26,3) yang lebih banyak. Kalau lancar, bukan tidak mungkin Granger masuk urutan tiga, menggeser Bryant sebelum musim 2008-2009 ini berakhir. Sebab, dalam beberapa pekan terakhir, Granger mencatat rata-rata lebih dari 30 poin per game.
Para pengamat pun menjagokan Granger. Marc Stein, pengamat ESPN misalnya, sampai mengklaim bahwa Granger adalah small forward paling efisien kedua di wilayah timur. Nomor satunya LeBron James. (aza)
MINNEAPOLIS - Bagi para bintang "tanggung," hari Selasa ini (27/1) adalah hari yang sangat menentukan. Sebab, hari inilah para pelatih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs